Sunda Kelapa Pelabuhan itu

| dilihat 1367

SUNDA KELAPA adalah pelabuhan tua, di pesisir Jakarta. Pelabuhan ini merupakan pelabuhan yang pernah menandai kejayaan Pajajaran. Pada masa Prabu Surawisesa di awal abad ke 15, dari pelabuhan ini dilakukan perdagangan internasional dari Pajajaran ke Melaka. Produk-produk unggulan Pajajaran, seperti tamarin (asam), lada, jambe (pinang), dan lainnya diekspor ke Madagaskar dan Eropa.

Selain pelabuhan Sunda Kelapa yang kemudian direbut oleh pasukan Demak, Banten dan Cirebon, terdapat pula pelabuhan Banten, Tangerang, dan Ciwandan. Kini Sunda Kelapa menjadi pelabuhan tradisional dengan angkutan kapal kayu dan kapal mesin sedang untuk perdagangan antar pulau. Dari Sunda Kelapa dikirim berbagai kebutuhan pokok, seperti terigu ke berbagai pulau di Indonesia. Juga bahan-bahan lainnya seperti semen. Sebaliknya dari pulau lain, seperti Kalimantan, dikirim kayu.. | sem haesy

 
Sporta
07 Jul 23, 08:50 WIB | Dilihat : 1096
Rumput Tetangga
Selanjutnya
Polhukam
05 Mar 24, 04:23 WIB | Dilihat : 244
Tak Perlu Risau dengan Penggunaan Hak Angket DPR
05 Mar 24, 08:18 WIB | Dilihat : 422
Anak Anak Abah Menghalau AI Generatif
22 Feb 24, 11:50 WIB | Dilihat : 317
Jalan Terjal Perubahan
18 Feb 24, 05:52 WIB | Dilihat : 272
Melayari Dinamika Kebangsaan dan Demokrasi
Selanjutnya